Jakarta - Kompetisi Divisi 1 seri 1 di Jakarta pada hari Sabtu tanggal 28 Mei 2011 di GOR Jakarta Timur. hasil dari kompetisi tersebut menghasilkan beberapa kejutan di antranya 2 tim promosi divisi 2 Alazka Conizma berhasil menduduki peringkat 1 di ikuti tim Cakrawala sedangkan pemegang tahta juara pada tahun 2010 terlempar dari 4 besar yaitu di posisi 7.
Walaupun hasil seri 1 ini belum menentukan sapa yang akan mewakili Jakarta pada PORWIL tahun 2011 tetapi kompetisi tersebut akan semakin seru pada seri 2 nanti yang akan di laksanakan pada bulan September dan Oktober. karena pada seri 1 ini semua tim telah tahu kelebihan dan kelemahan masing tim sehingga pada seri 2 nantinya akan terjadi kejutan kembali apakah Alazka Conizma akan tetap pada posisi nya atau justru THI akan merangkak naik untuk mengambil tahtanya kembali.
jadi mari kita ikuti terus perkembangan dari kompetisi divisi 1 yang di selenggaran oleh PERBASI DKI Jakarta. untuk download hasil lengkap dapat di klik disini.(mr)
0 Comment to "2 Tim promosi dari Divisi 2 Menguasai Divisi 1 seri 1"
Posting Komentar